Lima sutradara sukses jadikan V/H/S/94 antologi horor tersadis

Disinilah Timo berleluasa memainkan ide-ide mahalnya lewat formula ‘gorehound’ yang penuh berdarah-darah.

Hanya saja beberapa efek CGI ; percikan api yang dihasilkan dari dari senapan , saya masih belum memberikan kata sempurna, untuk yang ini yah.

Namun yang pasti segment ini bak seperti saya merindukan karakter Alice ( Milla Jovovich ) dalam franchise Resident Evil dengan kesadisan berdarah-darah saat ia membantai para zombie dan nemesis.

Antologi V/H/S/94 akhirnya ditutup dengan segmen Terror karya Ryan Prows, sebuah kisah yang meleburkan cerita milisi di Michigan dengan budaya vampir.

Dengan fitur yang sangat menjanjikan sebagai film hiburan belaka, V/H/S/94 berhasil memadukan lima ide horor antologi paling menakutkan dan mengerikan lewat keragaman yang berasal dari isi kepala para sineasnya.

Inilah sebuah originalitas kreatif , idealis dan pastinya mahal! (Q2)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *