Moonfall : Film bencana kiamat paling aneh dari Roland Emmerich

Untuk itulah NASA memutuskan untuk mengirim awak antariksanya ke bulan, sayangnya para antariksa multinasional itu gagal misi di bulan.

Pertemuan KC Houseman dengan dua mantan antariksawan NASA , Brian Harper (Patrick Wilson) dan Jo Fowler (Halle Berry ) akhirnya menjadi aksi heroik tanpa ampun saat mereka bertiga ke bulan dengan segala kekurangan pesawat antariksa yang mereka kemudikan menuju bulan.

baca juga : Dimensi Lain Furi Harun hingga ‘Goes to Hollywood’

Rentangan logika lewat dialog -meski tak terlalu banyak yang kita pahami, cukup menarik untuk menyeret kita untuk -lagi-lagi Emmerich- mengajak kita bernostalgia bersama The Day After Tomorrow.

Namun demikian semua menjadi mentah dan kacau, ketika formula Independence Day (1996) dipaksa bersatu dengan The Day After Tomorrow juga 2012 ( 2009).

Alih-alih Moonfall hanya sekedar menjadi film bencana akhir dunia yang kalem dengan plot absurdnya.

Bahkan jika di adu dengan saudaranya ’The Day After Tomorrow ‘ dan ‘2012’ juga ‘Independence Day‘, ketegangan  dan heroisme Moonfall, masih kalah jauh terasa dibanding dengannya. (Q2)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *