Lama tak terdengar kabarnya, ini yang dilakukan Umroh May Magendha

May kini tinggal di Cirebon, kota kelahirannya, mengelola Taman Kanak Kanak Alquran (TKQ) dan Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPQ) bernama Zahrotul Jinan, yang merupakan warisan leluhurnya sejak lama.

Belum lama ini ia muncul dalam acara wisuda TKQ dan TPQ Zahrotul Jinan yang juga dihadiri para tokoh masyarakat serta ulama sekitar.

Tampak dalam kebersamaan, Umroh May Magendha juga duduk berfoto ( diatas ) dengan Panglima Besar Macan Ali Kraton Kasepuhan yakni Mama Prabu Dias.

Bisnis manajeman artis dan model kini marak beraksi di kanal digital, apakah anda tak lagi berhasrat untuk kembali ?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *