No One Will Save You: Hanya Menang Di Babak Pertama

Dari sinilah kehidupan Brynn mulai sangat terganggu dan terguncang akibat teror invasi Alien tersebut. Babak pertama cerita  terkait invasi itu sendiri, berhasil membangun atmosfer ketegangan dengan efek diegetic sound yang sangat bagus.

Brynn yang dihimpit rasa mencekam dan ketakutan yang tinggi. Meski akhirnya perlahan jadi pemberani berkat kecerdasannya. Rangkain inilah yang juga cukup menarik. Brynn memainkan segala aksinya dengan niat penuh demi memunculkan keberanian melawan Alien.

Disisi lain, sutradara Duffield cukup sukses memanfaatkan ruang sinematografi di dalam rumah bersama arsitekturnya. Duffield cukup baik mengolah sudut dan celah pengambilan gambar rumah yang kreatif. Nuansa menyeramkan berhasil diciptakan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *