Belasungkawa Ketua Umum Pafindo, sesalkan tragedi Stadion Kanjuruhan

Belasungkawa Ketua Umum Pafindo, sesalkan tragedi Stadion Kanjuruhan
Muhammd Bagiono ‘ Sebenarnya jelas yah, aturan FIFA memang aparat dalam mengamankan jalannya pertandingan dan sesudahnya ‘ ( foto : kicky herlambang/pojoksinema.com )

POJOKSINEMAKetua Umum Pafindo, Muhammad Bagiono, menyampaikan belasungkawa mendalam kepada keluarga korban tragedi kelam Stadion Kanjuruhan.

Muhammad Bagiono juga sesalkan aparat polisi menembakkan gas air mata kepada para supporter Arema Malang.

Tragedi kelam di Stadion Kanjuruhan, terjadi usai laga pertandingan antara Arema FC vs Persebaya (1/10/22).

Usai laga berakhir dengan skor 0-2 untuk Persebaya, supporter Arema FC masuki lapangan hijau yang berakhir dengan rusuh.

“ Duka saya dan warga Pafindo sangat mendalam, ini tragedi kemanusiaan terbesar dalam industri sepakbola, “ Ungkapnya saat wawancara via selular.

“ Siapa yang menyangka akhir pertandingan berakhir rusuh yang membuat aparat menembakkan gas air mata, “

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *