Trailer “Twisters” Seberapa Seru Sekuel Aksi Petualangan Ini?

Twister di tahun 1996 menjadi fenomenal sebagai film bencana yang banyak menginspirasi filmmaker dan sineas dunia. Para pakar teknologi di dapur post-produksi Hollywood berjuang keras melahirkan banyak terobosan dalam membuat formula jitu untuk film berbasis bencana.

baca : Petualangan Indah “I.S.S.” Yang Berakhir Petaka Ruang Angkasa

Berapa potongan dalam trailer “Twisters”  memperlihatkan teknologi baru. Ada cara ‘anyar’ untuk memahami sistem cuaca dan tornado. Praktis Chung sedang menjual sebuah citra baru dalam petualangan berburu Tornado-nya.

Tugas Berat Sekuel Melibas Rekor Box Office.

Demi membuat film ini setara dengan zaman, maka Chung juga harus melakukan banyak kemajuan dalam mutu visual efek filmnya. Ia juga harus punya kemampuan tinggi memberikan keseimbangan antara visual yang menyematkan efek praktis dengan CGI.

Tentunya skala ini harus ia terapkan, agar cita rasa keindahan visual karya Jan de Bont itu tidak tercoreng dengan muatan CGI yang – kini  dalam banyak film disaster – dianggap standar saja oleh penggemarnya.

Adi Garin Gaet HIPPI Jakarta Utara Dukung Jakarta Horror Screen Festival 2024

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *